Formulanya yang tahan lama memberikan kilau sehat yang bertahan hingga 12 jam, sehingga kita bisa tetap terlihat segar sepanjang hari.
Ada 6 pilihan warna yang bisa kita coba, yaitu 01 Honey Peach (nude persik), 02 Tender Rose (merah muda), 03 Pink Splash (merah muda cerah), 04 Pepper Love (merah ceri), 05 Cherry Bomb (merah coklat), dan 06 Rosy Cheeks (merah mawar).
Keunggulan lainnya adalah formulanya yang bebas karmine, alkohol, dan pewangi, sehingga aman digunakan bahkan untuk kulit sensitif.
Produk ini diperkaya dengan Minyak Biji Camellia Japonica untuk menjaga kelembapan bibir dan pipi.
8. Biar makeup tahan lama, kita bisa semprotkan setting spray
Terakhir, kita bisa semprotkan setting spray biar makeup lebih tahan lama dan enggak mudah cakey.
Selain itu, setting spray juga bikin tampilan makeup jadi lebih flawless.
Baca Juga: Serunya Makeup Class Bersama SILKYGIRL. Banyak Trik dan Tips Makeup!
Itu dia tips makeup simpel buat tampil fresh sehar-hari, girls. Selamat mencobanya!
Fyi, SILKYGIRL Lip2Cheek Flush sudah launching secara eksklusif di Jakarta x Beauty tanggal 3-6 Agustus 2023.
Untuk informasi lebih lanjut, kunjungi situs web kami di www.silkycosmetics.com atau kunjungi media sosial SILKYGIRL di SILKYGIRL.Cosmetics dan @silkygirl_id.
SILKYGIRL Lip2Cheek Flush, solusi hemat waktu dan upaya bagi cewek yang selalu aktif!
(*)
Source | : | Press Release |
Penulis | : | Elizabeth Nada |
Editor | : | Elizabeth Nada |
KOMENTAR