Virgo
Siap-siap untuk memulai suatu hubungan yang baru dengan orang yang mungkin enggak terduga.
Bisa aja orang baru atau malah teman yang sehari-hari ada di dekat kita.
Libra
Cari topik obrolan sama gebetan atau pacar memang gampang-gampang susah ya. Tapi jadi diri kamu sendiri saja, Libra!
Scorpio
Jangan berusaha untuk sok tahu semua hal yang cowok sukai, untuk bisa ngobrol nyaman dengan dia.
Bukannya mendapat simpati justru bisa bikin ilfil, oh no!
Sagittarius
Dicuekin pacar atau gebetan ya? Cuekin balik! He-he.
Sekali-kali, kamu tunjukin ke cowok kalau kamu enggak bisa mereka dikte terus menerus dan coba kita lihat apa reaksi mereka setelah kamu cuekin.
Baca Juga: Si Zodiak Mandiri Aries Marah? 5 Hal Ini Bisa Jadi Penyebabnya!
Penulis | : | Septi Nugrahaini Rahmawati |
Editor | : | Septi Nugrahaini Rahmawati |
KOMENTAR