CewekBanget.ID - Membahas soal fashion Kate Middleton memang enggak ada habisnya, ya.
Kate Middleton kerap memesona publik dengan berbagai penampilannya.
Termasuk juga penampilan Kate Middleton belum lama ini, girls.
Melakukan kunjungan, Kate sukses memukau publik dengan fashion formalnya yang elegan.
Kate berhasil curi perhatian publik tampil dengan setelan warna hijau hutan.
Bisa jadi inspirasi fashion formal yang elegan, kita intip penampilan trendi Kate Middleton pakai setelan warna hijau hutan, yuk!
Warna hijau hutan dan putih adalah paduan yang tepat
Melakukan kunjungan, Kate Middleton tampil dengan gaya formal simpel yang elegan.
Dalam kesempatan kali ini, Kate tampil kenakan setelan warna hijau hutan yang dipaduin dengan atasan putih.
Ia kenakan blazer dan wide-leg trousers pants warna hijau hutan yang dipaduin dengan atasan berkerah warna putih.
Diektahui setelan warna hijau hutan yang Kate kenakan merupakan koleksi brand Burberry.
Baca Juga: Tampil Formal Simpel dengan Fashion Navy Blue ala Kate Middleton
Stem Cell, Terobosan Baru Sebagai Solusi Perawatan Ortopedi Hingga Cedera Olahraga
Penulis | : | Elizabeth Nada |
Editor | : | Elizabeth Nada |
KOMENTAR