Sederhana, kumal, tapi tetap cool!
Yoon Chae Ok menjadi orang yang dengan gigih mencari ibunya yang telah lama menghilang.
Ia sering mengenakan pakaian dengan warna gelap, menampilkan desain sederhana dan pedesaan.
Untuk karakternya, ini Han So Hee mengenakan pakaian berlapis, dilengkapi dengan aksesori bernuansa netral.
Selain itu, ia menggunakan tampilan riasan tipis, bertujuan untuk penampilan alami yang sesuai dengan karakternya.
Meski ada adegan yang membuatnya terlihat kotor, tapi penampilan Yoon Chae Ok secara visual enggak perlu diragukam lagi.
Yoon Chae Ok yang anggun dan bangsawan
Berbeda dengan gayanya yang lesu dan agak kotor, Han So Hee meninggalkan kesan yang kuat ketika ia bertransformasi menjadi seorang wanita bangsawan dari kelas atas.
Di sini, Yoon Chae Ok memikat dengan penampilan anggun dan elegan.
Baca Juga: Gyeongseong Creature Tayang Hari Ini tapi Han So Hee Minta Buat Enggak Fokus Sama Romance-nya
Penulis | : | Septi Nugrahaini Rahmawati |
Editor | : | Septi Nugrahaini Rahmawati |
KOMENTAR