Salah satu tebakan jadi viral, menyebut bintang The Only Murders on The Building itu tengah gosipin Timothee dan Kylie.
Katanya Selena pengin foto berdua dengan Timmy, tapi sang pacar Kylie tak beri izin.
Lantas dia membagikan pengalaman kecewa itu ke Taylor dan Keleigh.
Walau itu hanya spekulasi namun ramai netizen yang memberi reaksi pro-kontra.
Klarifikasi Selena
Tanggal 10 Januari Selena menemukan rumor tentang dirinya itu di media sosial.
Dia memberi komen klarifikasi pada unggahan sebuah akun atas rumor itu.
"Bukaaan, aku memberi tahu Taylor tentang dua orang temanku yang saling berhubungan. Bukan berarti itu urusan siapapun," tulisnya.
Hiatus dari media sosial
Selena lagi-lagi hiatus bermedia sosial.
Baca Juga: Francia Raisa Sebut Dia dan Selena Perlu Bikin Jarak Demi Pertemanan
Penulis | : | Tiara Harum Pramesti |
Editor | : | Tiara Harum Pramesti |
KOMENTAR