Namun itu cuma berlaku di masa lalu, girls!
Kalau misalnya memang pengin dengan seseorang, coba mengejarnya juga.
Kasih tahu apa yang kita inginkan dari hubungan dan biarkan cowok yang mau menerima kita yang tinggal dan berusaha.
Dijamin dengan seperti ini kita enggak bakal menyesal nantinya kalau orang yang kita inginkan pergi meninggalkan kita.
Baca Juga: Dilihat dari Chat, Ini 7 Tanda Orang yang Kita Suka Enggak Suka Kita
6. Enggak usah buru-buru
Kita enggak perlu merasa harus punya gebetan atau pacar dalam waktu tertentu, kok.
Jalani aja dengan santai dan perlahan, karena apapun yang dipaksakan malah jadi enggak nyaman.
Kalau memang ada cowok yang tertarik sama kita, boleh aja menerima ajaknya buat jalan dan saling mengenal, tapi enggak harus menerimanya karena merasa "takut terlambat".
7. Berhenti berpikir pacaran bikin kita bahagia
Memang punya hubungan pacaran bisa terasa menyenangkan dan memuaskan.
Namun ini bukan satu-satunya hal yang bisa bikin kita bahagia, kok.
Dengan begitu kita enggak merasa perlu langsung pacaran biar lebih bisa bahagia, sehingga pencarian pacar bisa jadi lebih enjoy.
Baca Juga: 6 Hal Ini yang Pertama Kali Diperhatikan Gebetan Saat First Date
(*)
Source | : | Bustle |
Penulis | : | Marcella Oktania |
Editor | : | Marcella Oktania |
KOMENTAR