5. Enggak pernah takut menghadapi tantangan ketika bersama dia
Semua hubungan pasti punya tantangannya masing-masing.
Ketika tantangan itu bisa dijalani dan diselesaikan bersama, itu tandanya kita sudah temukan orang yang tepat.
Memang tantangan tersebut bisa jadi membuat hubungan kalian merenggang sementara, tapi diakhirnya bisa membuat kalian kembali bersama, makin mesra, dan mengerti satu sama lain.
6. Tetap memilih dia berapapun cowok yang kita temui
Berapapun cowok yang kita temui, kenal, dan dekati di dunia ini, entah kenapa hati kita selalu ada padanya.
Artinya enggak peduli cowok ganteng, cowok baik, cowok mapan, dan cowok yang pengin menarik perhatian, kita enggak peduli.
Cowok yang ada di hati kita adalah yang kita pilih sekarang!
Baca Juga: Sesuai Zodiak, Ini Hal Spesial yang Buat Orang Jatuh Cinta ke Kita
(*)
Source | : | Your Tango |
Penulis | : | Marcella Oktania |
Editor | : | Marcella Oktania |
KOMENTAR