Biasanya sentuhan ini adalah pelukan hangat, rangkulan sahabat, atau sentuhan menenangkan yang berbeda dengan sentuhan seksual.
3. Ketertarikan emosional
Orang yang merasakan ketertarikan emosional bukan berarti harus merasakan juga kontak fisik, karena menurut kita ketertarikan emosional lebih mendalam dan tak terlihat.
Contohnya adalah ketika kita punya ikatan emosional dengan keluarga dan sahabat, bisa juga dengan lawan jenis.
Uniknya, ketertarikan emosional ini bukan cuma tentang hal romantis aja, tapi juga bisa non-romantis, seperti ke keluarga atau teman.
Misalnya seperti saling mendengarkan, saling melindungi, ngobrol panjang lebar, dan menghabiskan waktu bersama.
Baca Juga: 6 Tanda Kalau Kita Benar-benar Jatuh Cinta ke Pacar yang Sekarang
4. Ketertarikan romantis
Nah ini dia yang kita kenal sebagai rasa suka, yaitu gabungan antara ketertarikan seksual, fisik, dan emosional, lho.
Artinya kita pengin merasakan sentuhan fisik yang bersifat menyayangi, tapi pengin juga lebih dari itu.
Selain itu kita punya ketertarikan emosional yang pengin bikin kita selalu mengetahui tentang dia, merasa nyaman dan bikin nyaman, serta merasa saling pengertian satu sama lain.
5. Ketertarikan estetik
Source | : | Verywell Mind |
Penulis | : | Marcella Oktania |
Editor | : | Marcella Oktania |
KOMENTAR