CewekBanget.ID - Ada banyak pilihan kegiatan yang bisa kita lakukan untuk mengatasi kebosanna saat perjalanan mudik.
Salah satu yang bisa jadi pilihan adalah nonton film dan series yang ada di Disney+ Hotstar, girls.
Buat menemani perjalanan mudik kita, ini beberapa rekomendasi film dan series di Disney+ Hotstar yang bisa jadi pilihan tontonan:
Buat kita yang suka kisah keluarga yang menyentuh hati
- Reply 1988
Buat kita yang suka dengan kisah keluarga, Reply 1988 bisa jadi pilihan.
Cerita keluarga Ssangmun-dong dalam Reply 1988 masih menjadi salah satu serial Korea
terfavorit banyak penggemar hingga saat ini, lho.
Serial sebanyak 20 episode ini mengisahkan kisah pahit, manis, haru hingga kocaknya persahabatan lima orang tetangga, serta hubungan di keluarga mereka.
- This Is Us
Selain Reply 1988, ada juga This Is Us dapat jadi pilihan tontonan seru selama perjalanan mudik.
Baca Juga: Gini 5 Cara Mencegah Dehidrasi saat Mudik, Penting Dilakukan!
Stem Cell, Terobosan Baru Sebagai Solusi Perawatan Ortopedi Hingga Cedera Olahraga
Penulis | : | Elizabeth Nada |
Editor | : | Elizabeth Nada |
KOMENTAR