Walau gambarnya hitam putih, ekspresi dan makeup yang ditunjukkan tak bisa dibilang mengecewakan.
Foto itu memotret karakter yang kuat dari monster buatan manusia yang berbahaya.
Sinopsis The Bride
“The Bride” berlatar di Chicago tahun 1930-an dan menceritakan kisah Frankenstein yang ikonik.
Wanita muda yaitu Buckley yang dibunuh dihidupkan kembali.
Namun kehidupan barunya mengejutkan penciptanya dan memulai potenso kekacauan tak terhindarkan.
Bersamaan dengan tampilan pertama Bale, Gyllenhaal juga merilis foto pengantin Buckley.
Masih cukup lama buat menantikan perilisannya, "The Bride" dijadwalkan rilis 2 Oktober 2025.
Baca Juga: Drama Korea Gyeongseong Creature Beri Spoiler Monster di Poster Terbaru!
(*)
Penulis | : | Tiara Harum Pramesti |
Editor | : | Tiara Harum Pramesti |
KOMENTAR