CewekBanget.ID - Kalau mendengarkan orang yang bisa pacaran sampai 5 hingga 10 tahun, pasti kita melongo dan pengin tahu apa rahasianya.
Karena rata-rata orang pacaran cuma bisa bertahan 1-2 tahun aja, nih.
Setelah 1-2 tahun, banyak masalah yang bakal muncul. Kebanyakan enggak bisa mencari jalan tengah dan akhirnya putus.
Sebenarnya apa alasan sebenarnya sih?
Ini dia 5 alasan banyak pasangan putus padahal baru pacaran 1-2 tahun aja!
1. Honeymoon sudah selesai
PDKT dan awal pacaran, atau yang disebut dengan masa honeymoon memang menyenangkan.
Semuanya terasa indah, manis, dan mesra, seperti enggak ada kurangnya.
Pokoknya kita bakal merasakan serasa dunia cuma milik berdua, deh.
Namun ini semua bakal hilang setelah masa honeymoon selesai.
Bukan berarti kalian enggak lagi sayang dan enggak mesra lagi, tapi frekuensinya bakal berkurang karena prioritas utama bukan lagi tentang cinta, tapi tentang hidup.
Baca Juga: Jangan Sampai Malah Putus, Ini 7 Kesalahan Introvert saat Pacaran
2. Enggak bisa menemukan cara berkompromi dan menyelesaikan masalah
Source | : | bolde.com |
Penulis | : | Marcella Oktania |
Editor | : | Marcella Oktania |
KOMENTAR