Followers: 48,1 juta
Menurut Charles Porch, kepala program global kreatif Instagram, tipe konten yang tim lihat dari Beyonce, salah satunya, sangat asli dan sering posting hal-hal menyenangkan. Misalnya, momen-momen liburannya belakangan ini. Sementara itu, followers Beyonce paling banyak di luar negaranya berasal dari Brazil, sama seperti Selena.
2. Kim Kardashian
Followers: 48,1 juta
Sementara Kim, followers internasionalnya paling banyak berasal dari Inggris. Kakak tiri Kendall dan Kylie Jenner ini dikenal bahkan memperkenalkan dirinya sebagai queen of the selfie. Hal tersebut bisa tercermin dari Instagram-nya, foto-foto yang mengutamakan fashion dan beauty.
1. Taylor Swift
Followers: 49,6 juta
Di luar negaranya sendiri, followers Instagram paling banyak yang mengikuti Tay-Tay adalah dari Indonesia! Wow, Swifties Indonesia emang paling top, deh! He-he-he. Selain itu, foto paling banyak disukai adalah salah satu foto Tay bersama Calvin Harris dan foto Taylor menerima bunga dari Kanye West.
Baca juga: 10 Cara Biar Foto Dapat Banyak Likes di Instagram
(foto: instagram.com/taylorswift)
Penulis | : | Natasha Erika |
Editor | : | Natasha Erika |
KOMENTAR