Punya tubuh pendek dan berisi? Coba deh lihat inspirasi gaya cewek petite dan curvy ala Lucy Hale. Walau tubuh Lucy termasuk petite dan berisi, dia bisa membuktikan tampil keren dengan gaya simple di red carpet. Penasaran? Lihat yuk, inspirasi gaya cewek petite dan curvy ala Lucy Hale.
Aksen lace dua warna bisa kelihatan natural dan cantik.
Baca juga: Lucy Hale Naksir Lawan Mainnya Di Pretty Little Liars
Cantik enggak selalu identik seksi, begitu menurut Lucy.
Pakai dress tribal yang youtfull dan fresh.
Long sleeves dress ternyata cute banget ya?
Baca juga: Inspirasi Gaya Edgy Buat Cewek Bertubuh Curvy Ala Ellie Goulding
Dibanding dress maxi yang bisa bikin kelihatan lebih pendek, Lucy lebih suka tampil fresh dan pamer kakinya.
Celana pendek sequin dan blazer neon. Satu kata, seru!
Cantik dengan jumpsuit dan jaket kulit pastel.
Pakai crop top metalik warna tembaga.
Gaya one shoulder yang cantik dan natural.
Dress bodycon warna mint bikin kulit Lucy lebih segar.
Crop top dan rok skater. Fresh!
Rok midi A-line, selain enggak kelihatan over seksi ternyata lebih stylish dan bikin tambah manis.
Dress dengan aksen rok pensil midi dengan tiga warna.
(stefanie, foto: funny-pictures.picphotos.net, usmagazine.com, fashiondivadesign.com, prettylittleliars.alloyentertainment.com, popcrush.com, moejackson.com, digitalspy.co.uk, celebmafia.com, thefashiondealer.com, aceshowbiz.com)
Penulis | : | cewekbanget |
Editor | : | CewekBanget |
KOMENTAR