3.Lilit tali melar tadi dengan benang bordir berkali-kali biar kuat. Tempelkan jalinan tali tas kita tadi ke badan tas. Jahit tali tersebut ke dalam tas dengan benang apapun. Biar kuat, jahit beberapa kali ya!
4. Untuk menambahkan aksen pada tas, bisa dengan menambahkan tassels. Lalu tempelkan ke manik-manik kayu. Tempelkan tassels yang udah menyatu dengan manik-manik kayu ke tota bag kita.
Gampang banget, kan?
(dea, foto: henryhappened.com)
Penulis | : | cewekbanget |
Editor | : | CewekBanget |
KOMENTAR