Long vest juga cocok dipakai sama sneakers. Padukan dengan celana jeans untuk tampilan yang lebih kasual dan tomboy.
Sweatpants
Bukan cuma buat olahraga atau leyeh-leyeh di rumah, sweatpants bisa kita pakai juga buat hangout. Padukan dengan crop top dan sneakers berwarna senada seperti Kendall.
Concert ready
Hoodie, denim shorts, dan sneakers pas banget buat tampilan ke konser. Nyaman tapi tetap kelihatan stylish.
(Baca juga: 10 Inspirasi Cara Memakai Sweater Dari Kendall Jenner)
(foto: complex.com, zimbio.com, shefinds.com, redcarpet-fashionawards.com, yournextshoes.com, polyvore.com)
Penulis | : | Astri Soeparyono |
Editor | : | Astri Soeparyono |
KOMENTAR