3. Lip filler
Seperti yang kita tahu, Kylie Jenner akhirnya mengaku kalau ia melakukan lip filler untuk bibirnya. Apakah itu lip filler? Lip filler menyuntikkan gel ke dalam bibir yang akan membuat bibir terlihat penuh dan tebal. Tapi, cara seperti ini juga bukanlah cara yang aman dan nyaman. Enggak aman buat kesehatan dan kecantikan, enggak nyaman buat finansial kita. He-he-he.
Menurut dokter kecantikan Amerika Serikat, Dr. Totton, prosedur lip filler bukanlah prosedur yang dianjurkan untuk remaja terutama di bawah 17 tahun. Karena, efek samping dari tindakan ini adalah bibir bisa menjadi memar atau bengkak. Apalagi kalau kita ternyata alergi sama gel lip filler tersebut. Selain itu, prosedur ini juga memakan biaya yang enggak sedikit, lho.
Baca juga: 10 Foto Transformasi Bibir Kylie Jenner
(foto: kyliefashionstyle.tumblr.com)
Penulis | : | Natasha Erika |
Editor | : | Natasha Erika |
KOMENTAR