Nah, warna beige lain yang juga hits adalah uber beige. Awalnya, warna lipstik ini dipopulerkan oleh Bobbi Brown. Dan, jadi warna yang sering dicari banyak orang. Warnanya lebih terang daripada beige dan hampir menyerupai warna krem.
Bare pink
Warna pink untuk lipstik satu ini lebih pucat gelap dibandingkan vanilla truffle. Jadi, warnanya hampi menyerupai beige dengan sentuhan pink.
Baca juga: Tips Cantik Pakai Lipstik Pertama Kali
(foto: dailymail.co.uk, polyvore.com, stylebistro.com, winkandblush.com, tonsofgifs.tumblr.com)
Penulis | : | Natasha Erika |
Editor | : | Natasha Erika |
KOMENTAR