Telur
Seperti halnya daging merah dan kacang-kacangan, telur mengandung banyak protein yang bisa memicu bau mulut. Saat bereaksi dengan cairan asam di saluran pencernaan, protein melepaskan bau tidak sedap yang bisa terbawa kembali ke rongga mulut.
Kopi dan alkohol
Alkohol dapat membuat mulut kering sementara kopi meningkatkan keasaman rongga mulut. Keduanya merupakan faktor pemicu pertumbuhan bakteri anaerob yang berlebihan sehingga bau mulut tidak sedap.
Tembakau
Racun tembakau juga membuat rongga mulut jadi lebih kering. Sama seperti alkohol, efeknya bagi bakteri anaerob adalah memicu petumbuhan dan perkembangbiakan.
(dosir/hai, foto: healthtap.com)
Penulis | : | cewekbanget |
Editor | : | CewekBanget |
KOMENTAR