3. Setelah itu, oles lem pada salah satu permukaan kertas lalu lipat jadi dua bagian.
4. Kertas yang tadi di lipat-lipat itu, jadi satu strip. Lakukan hal yang sama pada kertas selanjutnya, dan bikin sampai sekitar 20 strip.
5. Tunggu sampai kering. Lalu jalin setiap strip itu secara menyilang untuk bikin dasar keranjang.
6. Untuk membuat dinding keranjang, tempatkan satu strip tegak lurus dari strip dasar. Lalu, jalin strip tegak lurus tadi dengan strip pada dasar keranjang.
7. Lakukan hal yang sama untuk strip lainnya sampai membentuk dinding keranjang.
8. Ketika dinding strip dirasa cukup tinggi, kunci dengan menyisipkan ujung-ujung strip tadi ke salah satu bagian strip yang telah dijalin. Untuk memperkuat, bisa pakai staples (penjepit kertas) pada ujung-ujung jalinan.
Voila! Jadilah keranjang unik! Tempatkan majalah atau aksesori kamu di sini ya, girls!
Untuk melihat cara bikin keranjang unik ini dengan lebih jelas, lihat di Look What I Made.
(dea, foto. look-what-i-made.com)
Penulis | : | cewekbanget |
Editor | : | CewekBanget |
KOMENTAR