Menonton film horor pasti menimbulkan sensasi tersendiri bagi para penikmatnya. Semakin seram film yang ditontonnya, semakin besar tantangannya.
Tapi, 10 film horor dianggap enggak layak tonton karena terlalu mengerikan.
The Exorcist
Kisah pembebasan roh jahat dari dalam tubuh manusia menjadi tema film yang dirilis tahun 1973 ini. Film ini sangat mencekam dari awal hingga akhir film. Adegan-adegan pembebasan roh di film yang diadaptasi dari novel karya William Peter Blatty ini detail banget.
Ada satu scene di mana si gadis kecil yang menjadi tokoh sentral memuntahkan isi perutnya dengan spontan dan properti dalam film digambarkan dengan begitu menjijikkan.
Saking hebatnya pengaruh film ini, gereja-gereja di Amerika Serikat mengaku mengalami peningkatan jemaat hingga akhir era 70-an, dan sebagian besar jemaat tersebut mengaku sedang mencari perlindungan dari roh jahat.
Eraserhead
Meskipun di tahun 70-an film sudah enggak banyak dibuat dalam warna hitam putih, Eraserhead masih memanfaatkannya untuk menambah efek seram.
Eraserhead menceritakan seorang pria yang harus merawat sendiri anaknya yang berbentuk seperti alien yang menyeramkan.
Selain si bayi, sosok mengerikan lain yang ada dalam film ini adalah nenek dari si bayi, yakni wanita berambut pirang dengan pipi yang rusak dan menggembung.
(Baca juga: 8 Film Horor Original yang Wajib Kamu Tonton di Tahun 2016)
Cannibal Holocaust
KOMENTAR