Lagu soundtrack, menjadi satu pemanis dalam film yang bisa cerita dalam film tersebut menjadi terbawa suasana.
Seperti rasa sedih dan terharu yang bisa muncul ketika kita menonton film.
Banyak lagu soundtrack film indonesia yang bagus, beberapa di antaranya ada yang penuh lirik galau dan bisa bikin baper sendiri.
Ini 7 lagu soundtrack film Indonesia yang paling bisa bikin galau dan baper sendiri.
Isyana Sarasvati – Sekali Lagi (OST. Critical Eleven)
Soundtrack yang ditulis langsung oleh Isyana ini menjadi satu single terbaru dari film Critical Eleven yang dibintangi oleh Reza Rahadian dan Adinia Wirasti.
Dari liriknya, kita bisa tahu kalau memberi kesempatan pada seseorang itu enggak mudah, tapi bukan enggak mungkin. Hati-hati jadi ingat mantan, ya!
Maudy Ayunda – Tahu Diri (OST. Perahu Kertas)
Maudy berhasil bawa lagu dari soundtrack film Perahu Kertas ini jadi galau dan baper banget.
Ada sepenggal kalimat yang berbunyi, “Selamat berpisah lagi, meski masih ingin memandangmu lebih baik kau tiada di sini”, duh rasanya memang serba salah ketika kita sayang sama seseorang yang enggak seharusnya kita sayang.
Penulis | : | Debora Gracia |
Editor | : | Debora Gracia |
KOMENTAR