Pemerannya keren dan enggak diragukan
Drama ini diperankan oleh Joo Won sebagai Gyun Woo, Oh Yeon Seo sebagai Princess Hyemyung (sassy girl), Lee Jung Shin sebagai Kang Joon Young dan Kim Yoon Hye sebagai Jung Dayeon.
Nama-nama aktor dan aktris pemerannya jelas sudah enggak diragukan lagi, dong.
Apalagi Joo Woon da Oh Yeon Seo yang sudah terkenal sebagai aktor dan aktris Korea papan atas karena kemampuan akting mereka yang keren.
Jadi, dijamin enggak akan kecewa dengan kualitas akting mereka.
(Baca juga: Selain TOP ‘BIGBANG’, 6 Seleb Korea Ini Juga Pernah Terkena Skandal Mariyuana & Narkoba)
Drama Terakhir Joo Won Sebelum Wajib Militer
Buat penggemar Joo Woon, wajib banget buat nonton drama ini.
Selain ceritanya seru dan akting Joo Won juga oke, drama ini akan jadi drama terakhir Jo Woon sebeum wajib militer.
Yap, drama ini sendiri sudah selesai syuting pada 7 Maret 2017 yang merupakan penampilan terakhir Joo Won sebelum berangkat wajib militer di 16 Mei 2017.
Salah satu foto Joo Won di akun Instagram-nya yang memperlihatkan proses syuting terakhir drama My Sassy Girl.
Cerita Cowok Berhati Dingin yang Bikin Meleleh
Penulis | : | Aisha Ria Ginanti |
Editor | : | Aisha Ria Ginanti |
KOMENTAR