(Baca juga: 7 Tempat Makan Pisang Nugget, Kuliner Kekinian di Jakarta. Wajib Dicoba!)
Kerupuk Melarat
Camilan khas Cirebon ini dikenal dengan tampilan yang berwarna-warni. Kerupuk ini dibuat dari tepung tapioka yang digoreng dengan pasir. Karena digoreng di pasir itu maka dinamakan kerupuk melarat.
(Baca juga: 10 Makanan Khas yang Cuma Ada Di Indonesia, Sudah Pernah Coba yang Mana?)
Sate Lalat
Terkenal di Madura, sate ini dinamakan sate lalat karena bentuknya kecil-kecil seperti lalat. Dibuat dari daging ayam seperti pada umumnya.
Grid.id/Husna Rahmayunita
Artikel ini pertama kali tayang dengan judul, " 7 Makanan Indonesia Memiliki Nama yang Mencengangkan, Nomor 5 dan 6 Bikin Takut"
Penulis | : | Debora Gracia |
Editor | : | Debora Gracia |
KOMENTAR