Ketika putus cinta, kita sering berlama-lama larut dalam perasaan sedih. Sebenarnya, ada lima tahap yang biasa dilalui ketika bersedih hingga akhirnya bisa melupakan kesedihan itu. Namanya, Five Stages of Grief yang ditemukan oleh seorang psikiater ternama Elisabeth Kubler-Ross.
Menurut Elisabeth, tahapan ini berbeda pada setiap orang. Dan enggak semua tahapan bisa kita lewati. Durasi dan urutannya pun berbeda-beda setiap orang. Tapi tetap saja kita akan melewati tahapan ini ketika bersedih.
Yuk, langsung kenali 5 tahapan dalam patah hati menurut ilmiah. Pernah mengalaminya juga?
(Baca juga: Menurut Cowok, 4 Hal Sepele Ini Bikin Cewek Makin Cantik)
(Baca juga: Tipe Cowok yang Bisa Bikin Kita Patah Hati, Berdasarkan Zodiak Mereka)
(Baca juga: 7 Alasan Cowok Lebih Suka Dan Tertarik Cewek Pendiam dan Misterius)
Penulis | : | Indra Pramesti |
Editor | : | Indra Pramesti |
KOMENTAR