Aksesoris jadi bagian penting juga dalam menunjang penampilan kita. Pemilihan aksesori yang tepat akan membuat tampilan kita terasa seimbang dan lengkap.
Nah, saat memilih aksesori, kita lebih baik memerhatikan bagian leher pakaian kita. Dengan begitu, nantinya pemilihan aksesori bisa enggak terlalu berlebihan!
Yuk simak cara memilih aksesoris berdasarkan bagian leher pakaian kita!
(Baca juga: 4 Tips Memilih Aksesoris yang Tepat Untuk Cewek Bertubuh Gemuk)
1. V-neck
Bagian leher yang rendah dan berbentuk V cocok banget kalau dipasangkan dengan statement necklace yang panjang. Tapi, pastikan kalung enggak terlalu panjang dan akhirnya tertutupi, ya.
2. Sweetheart
Bagian leher berbentuk sweetheart akan lebih menonjolkan bagian atas tubuh kita dan membuat bagian leher terlihat kosong. Itu kenapa kalung pendek yang cool bisa jadi pilihan kita untuk mengisi kekosongan pada leher, lho.
3. Halter
Poin utama tampil dengan pakaian halter adalah bagian leher yang menarik. Untuk itu, sesuaikan dengan memakai gelang berlapis biar penampilan kita enggak terkesan biasa aja.
(Baca juga: Intip 7 Aksesoris Andalan Kendall Jenner yang Kekinian & Super Stylish!)
4. Tank
Penulis | : | Marcella Oktania |
Editor | : | Marcella Oktania |
KOMENTAR