Awalnya sih Vee merasa seru dan asik, namun lama-lama dia menyadari kalau permainan ini saling menghubungkannya dengan pemain Nerve lainnya dan lama-lama tantangannya semakin mengerikan.
The Ring
Sebenarnya ini bukan permainan yang dilakukan secara langsung sih, tapi permainan ini dimulai ketika seseorang pengin selamat dan harus mencari orang baru untuk menjadi korban.
Sinopsisnya adalah ada sebuah video tape dnegan isi rekaman yang aneh. Dan siapapun yang menonton video tersebut, maka dia akan meninggal dalam 7 hari. Dia bisa selamat jika dia bisa mengajak orang lain untuk menonton, dan menyebarkan video tersebut.
Penulis | : | Indah Permata Sari |
Editor | : | Indah Permata Sari |
KOMENTAR