(Baca juga: 10 Idol Kpop Cowok Underrated Ini Wajib Banget Kita Perhatikan!)
Sunye ex ‘Wonder Girls’
Sunye memutuskan mnikah di tahun 2013, dan saat itu banyak artis JYP Entertainment yang hadir di pernikahan, termasuk Park Jin Young!
Pasangan ini sudah dikaruniai 2 orang anak, bernama Hailey dan Elisha.
Eugene ‘S.E.S’ dan Ki Tae Young
Mereka menikah di tahun 2011 dan sudah dikaruniai seorang putri bernama Rohee.
Shoo ‘S.E.S’
Member S.E.S lainnya, Shoo juga menikah dengan mantan pemain bola basket di tahun 2010.
Hingga kini mereka sudah dikaruniai 3 orang anak, yaitu Ra Yul, Ra Hui, dan Son Yoo,
Rain dan Kim Tae Hee
Pasangan ini sudah menjalin hubungan selama lima tahun hingga akhirnya mereka menikah.
Penulis | : | Indah Permata Sari |
Editor | : | Indah Permata Sari |
KOMENTAR