Kebanyakan kita mengira little black dress hanya bisa dipakai untuk acara formal. Padahal enggak, lho! Kita bisa memakainya untuk berbagai acara apapun, dari kasual, semi-formal, hingga formal!
Maka dari itu, coba intip dulu 4 tips biar penampilan kita dengan little black dress jadi enggak boring!
(Baca juga: 5 Inspirasi Little Black Dress Dari Vanesha Prescilla. Super Chic!)
1. Pasangkan dengan outifts lain
Siapa bilang little black dress hanya boleh dipakai sendiri tanpa outfits lain? Kita bisa memasangkannya dengan luaran kece, celana keren, atau atasan yang lucu, lho!
2. Tambahkan aksesoris
Kalau pengin terlihat formal, kita bisa memakai aksesoris bold dan besar. Tapi, kalau pengin terlihat kasual, kita bisa menggunakan aksesoris yang kasual juga, seperti backpack, leather belt, ataupun
3. Pilih sepatu yang tepat
Daripada harus terus-menerus memakai high heels, enggak ada salahnya sekali-kali kita memakai flat shoes, sneakers, ataupun sandals, lho!
4. Hairdo
Daripada punya hairdo yang fancy, enggak ada salahnya kalau kita men-styling rambut kita dengan ponytail, bun, wavy, atau bahkan rambut lurus yang digerai!
(Baca juga: 5 Dress yang Cocok Buat Si Tubuh Mungil, Coba Yuk!)
Penulis | : | Marcella Oktania |
Editor | : | Istihanah |
KOMENTAR