Konsep kepribadian menurut Myers Briggs ini selain dianggap memiliki keakuratan yang lebih baik dibandingkan dengan konsep zodiak dan golongan darah, ternyata juga bisa menunjukkan pilihan karir terbaik buat kita, lho.
Karir apa yang paling cocok buat kamu yang memiliki kepribadian ekstrovert? Yuk, langsung cek!
(Baca juga: Pilihan Karier Terbaik Buat Introvert Menurut 16 Kepribadian (MBTI))
ESTP
ESTP memiliki karakter yang enerjik, penuh antusias, dan enggak sabar buat melakukan hal baru. Selain itu, ESTP juga gampang beradaptasi, sehingga karir yang paling cocok buat ESTP di antaranya seperti, bartender, chef, instruktur fitnes, manager hotel atau pemegang saham.
ESTJ
ESTJ memiliki karakter yang selalu mengikuti peraturan dan bekerja dengan mengikuti metode yang benar. ESTJ paling cocok dengan pekerjaan yang menuntutnya untuk melakukan suatu hal secara terorganisir seperti pekerja bidang teknik sipil, asuransi, hakim, atau pengacar.
ESFP
ESFP punya karakter yang charming dan selalu disayangi banyak orang. Dia punya kemampuan untuk menghibur orang-orang di sekelilingnya. Itulah sebabnya, karir yang paling cocok untuk ESFP adalah sebagai perfomer, musisi, seniman, guru, atau pramugari.
ESFJ
ESFL punya karakter yang selalu memegang tanggung jawab dalam membantu orang lain. Dia juga cenderung menjadikan teman dan keluarganya sebagai prioritas utama. Karir yang cocok untuk ESFJ adalah pekerjaan yang menggunakan skill interpersonalnya seperti guru, editor, pekerja sosial, atau pekerja di bidang kesehatan.
ENFP
Penulis | : | Indra Pramesti |
Editor | : | Indra Pramesti |
KOMENTAR