Awal kuliah biasanya kita akan memilih untuk tampil natural. Supaya wajah enggak kelihatan pucat, kita bisa memakai lipstik berwarna nude supaya tetap terkesan natural. Bagi kita yang sangat peduli dengan kandungan pada lipstik, kita bisa memakai lipstik dengan kandungan yang halal, selain aman karena enggak mengandung alkohol, lipstik halal ini juga bisa dipakai saat kita beribadah. Ini dia 5 rekomendasi lipstik nude halal untuk mahasiswa baru.
(Baca juga: 5 Tanda Ini Menunjukkan Kita Seharusnya Memakai Lipstik Matte)
Wardah Nude Lipstick (Pure Hazelnut)
HArga Rp 44.000
Teksturnya creamy dan lembut. Selain itu warnanya cocok dipakai untuk semua jenis kulit.
Mazaya Moist Matte (No. 05)
Harga Rp 33.000
Lipstik matte yang bertekstur lembut dan sudah dilengkapi dengan pelembap.
(Baca juga: Rekomendasi 6 Lipstik Berwarna Pink di Bawah 100 Ribu Buat ke Kampus)
Zoya Cosmetics Lip Paint (Cream Tint)
Penulis | : | Jana Miani |
Editor | : | Jana Miani |
KOMENTAR