Pernah mendengar seseorang yang memiliki tiga puting payudara? Inilah yang disebut sebagai puting figuran atau supernumerary nipples.
Keadaannya kita memiliki puting figuran yang terlihat seperti tahi lalat atau benjolan kecil. Meski cukup jarang, jenis puting ini juga ada di dunia.
Yuk, kenali 8 fakta tentang jenis puting ini!
BACA JUGA: 4 Alasan Kenapa Puting Payudara Bisa Nyeri. Pernah Mengalaminya?)
Dikenal dengan supernumerary nipples
Mungkin kita sering menamainya dengan extra nipple atau puting ketiga, tapi secara umum jenis puting ini disebut supernumerary nipples. Istilah tersebut digunakan untuk me
Beberapa istilah lain yang cukup dikenal adalah puting aksesori atau polythelia.
Bisa lebih dari satu
Kadang, jumlah puting figuran yang muncul pune nggak hanya satu, tapi bisa lebih dari itu. Faktanya, ada juga yang memiliki hingga 8 jumlah puting figuran seperti dilansir dari Healthline.
Puting figuran ini seringkali enggak terlihat.
Pemilik puting figuran
Pemilik puting figuran sebenarnya enggak cukup banyak, dilihat dari perbandingannya sekitar 1:5 % dari populasi. Sebuah studi juga menunjukkan bahwa etnis seseorang juga memengaruhi munculnya puting figuran serta cenderung lebih sering terjadi pada laki-laki.
Penulis | : | Indra Pramesti |
Editor | : | Indra Pramesti |
KOMENTAR