Cowok Capricorn jauh lebih suka kalau kita tampil dengan layered hair, karena terlihat lebih elegan, walaupun simpel.
Belum lagi layered hair bisa membuat penampilan kita langsung terlihat seperti sudah di-styling, nih!
Baca Juga: Tips Memilih Warna Rambut Sesuai Skin Tone Agar Tidak Terlihat Kusam
Berbeda dari cowok lain, cowok Aquarius pengin selalu ada kejutan di setiap hubungan yang dijalaninya.
Itu termasuk dengan gaya rambut kita, nih. Coba tampil dengan fringe haircut yang kekinian, aja!
Semua zodiak Pisces adalah seorang pemimpi. Enggak heran kalau cowok Pisces bakalan super happy kalau melihat cewek atau gebetannya dengan gaya rambut kepang!
Baca Juga: Begini Cara Retouch Warna Rambut Pudar yang Benar, Bikin Makin Bagus
Source | : | Cewek Banget |
Penulis | : | Dok Grid |
Editor | : | optimization |
KOMENTAR