
Sempat Dikira Keluar Agensi, Berikut Fakta Debut Susulan Ahyeon BABYMONSTER
1 Tahun yang lalu - Yang Hyun Suk dari YG Entertainment umumkan Ahyeon BABYMONSTER telah kembali sehat, siap susul debut bersama grup.

TWS Akhirnya Debut, Banyak Cerita Tentang Dukungan SEVENTEEN dan Belajar dari SHINee
1 Tahun yang lalu - TWS, grup baru PLEDIS Entertainment akhirnya resmi untuk melakukan debut pada 22 Januari 2024. Banyak cerita soal SEVENTEEN!

Laura Moane Pernah Bercita-cita Jadi Idol KPop Mau Audisi di SM Ent
1 Tahun yang lalu - Laura Moane ceritakan dia pernah kepikiran jadi idol KPop karena dukungan fans. Hampir ikut audisi SM Entertainment.

THE BLACK LABEL Pisah Gedung dari YG Entertainment, Bukti Kemajuan?
1 Tahun yang lalu - Agensi musik Korea THE BLACK LABEL tak lagi segedung dengan YG Entertainment. Gedungnya pindah dan memisahkan diri dari perusahaan lama.

SM Entertainment Minta Maaf dan Bayar Denda Haechan Nge-vape di Dalam Ruangan
1 Tahun yang lalu - SM Entertainment berikan pernyataan resmi terkait Lee Haechan NCT nge-vape di dalam ruangan. SM minta maaf dan bayar denda.

Setelah Batal Ikut Konser NCT 127 di Jepang, Haechan Juga Absen Jadwal NCT DREAM
1 Tahun yang lalu - SM Entertainment mengumumkan kalau Haechan NCT akan absen dari beberapa jadwal yang akan diikuti untuk ke depannya nih.

Diumumkan Mendadak, Haechan Absen Konser NCT 127 di Nagoya Hari Ini
1 Tahun yang lalu - SM Entertainment mengumumkan [kalau Haechan NCT 127 akan absen di konser pada 7 Januari 2024. Kepoin selengkapnya yuk!

Hanya Kontrak Grup, Member BLACKPINK Tak Perpanjang Kontrak Solo dengan YG
1 Tahun yang lalu - Keempat member grup BLACKPINK dinyatakan agensi YG Entertainment hanya perpanjang konrak grup bukan kontrak individu.

Ini Bedanya Agensi Baru Jennie BLACKPINK dengan YG Entertainment
1 Tahun yang lalu - Jennie BLACKPINK mendirikan agensi baru untuk dirinya sendiri sejak November 2023. Lalu, bagaimana dengan aktivitasnya bersama grup?

Mulai Akhir Tahun Ini Fans Dilarang Mengirim Hadiah Buat THE BOYZ
1 Tahun yang lalu - Agensi IST Entertainment mengumumkan kalau mulai akhir tahun ini member THE BOYZ udah enggak bisa menerima hadiah dari penggemar.

4 Hal Tentang Perpanjang Kontrak BLACKPINK dengan YG Entertainment
1 Tahun yang lalu - YG Entertainment akhirnya telah merilis pengumuman resmi terkait kontrak BLACKPINK dengan agensi. Kepoin info selengkapnya yuk!

Seunghan RIIZE Putuskan Hiatus Grup Setelah Jadi Kontroversi
1 Tahun yang lalu - SM Entertainment tulis pernyataan untuk Seunghan RIIZE yang putuskan hiatus sampai waktu yang tak ditentukan.

Lia ITZY Masih Pemulihan Mental dan Absen di Comeback Mendatang
1 Tahun yang lalu - JYP Entertainment umumkan Lia ITZY masih akan hiatus dan pemulihan mental, dipasyikan absen aktivitas grup.

Ahyeon Mungkin Akan Gabung BABYMONSTER Tapi Enggak Debut Bareng
1 Tahun yang lalu - Ahyeon batal debut bareng enam member lainnya di BABYMONSTER. Tapi YG Entertainment sebut Ahyeon mungkin akan nyusul debut nantinya.

Kabar Terbaru dari Agensi YG Soal Nasib Kontrak Member BLACKPINK
1 Tahun yang lalu - YG Entertainment bilang kontrak seluruh member BLACKPINK masih di tahap negosiasi dan belum sampai keputusan final.

Semua Member BTOB Kompak Keluar dari CUBE Ent Setelah 11 Tahun
1 Tahun yang lalu - CUBE Entertainment mengumumkan kalau BTOB meninggalkan agensi setelah kontrak selesai setelah 11 tahun bersama.

Hongseok Ikuti Member PENTAGON Lainnya Keluar dari Cube Entertainment
1 Tahun yang lalu - Hongseok PENTAGON dikabarkan keluar dari agensi CUBE Entertainment. Menjadi member ke-6 sejak awal Oktober ini.

Wonbin RIIZE Ditawari Audisi SM Via DM Pas Lagi Rebahan di Rumah
1 Tahun yang lalu - Wonbin RIIZE akui dapat tawaran ikut audisi SM Entertainment melalui DM Instagram waktu dia lagu rebahan di rumah.