Terkadang, antara satu film dengan film yang lainnya memiliki kemiripan konsep cerita, baik itu film Hollywood, Bollywood, atau bahkan film Indonesia.
Namun ada juga film yang memang diadaptasi dari film yang sebelumnya pernah dirilis kayak beberapa film Bollywood ini.
Dilansir dari laman moviemistakes.in, inilah 8 film Bollywood yang diadaptasi dari film Korea.
TE3N(2016) vs Montage (2013)
Film ini bercerita mengenai seorang penculik yang menghilang setelah melakukan aksi penculikan.
Namun 15 tahun kemudian, muncul sebuah kasus penculikan yang mirip dengan penculikan 15 tahun lalu.
(Baca juga : 5 Film Korea Tentang Keluarga Paling Sedih Yang Mampu Menguras Air Mata. Wajib Tonton!)
Do Lafzon Ki Kahani (2016) Vs Always (2011)
Film ini bercerita mengenai mantan petarung yang jatuh cinta dengan cewek yang mengalami kebutaan.
Rocky Handsome (2016) vs The Man From Nowhere (2010)
Bercerita tentang seorang pria yang memiliki dendam mulai melakukan pengejaran dan pembunuhan karena adanya penculikan seorang gadis kecil.
Gadis kecil tersebut adalah satu-satunya orang yang bisa mengerti perasaan pria tersebut.
Penulis | : | Indah Permata Sari |
Editor | : | Indah Permata Sari |
KOMENTAR