Cewekbanget.id- Girls, setiap dari kita pastinya memiliki jenis kulit yang berbeda, maka dari itu jenis setiap dari kita juga pasti memiliki perawatan hingga produkn kosmetik yang berbeda pula.
Beberapa dibedakan menjadi produk untuk kulit kering dan berminyak.
Sedikit sulit untuk menemukan produk yang bisa digunakan untuk kulit sensitif.
Hal ini yang membuat pemilik kulit sensitif terkadang mencoba sembarang produk dan menimbulkan reaksi pada kulit.
Baca Juga : Mengintip Rumah Peninggalan Olga, Setiap Sudutnya Dihiasi Kaligrafi
Seperti kemerahan, gatal, panas, mengelupas atau berjerawat.
Ada beberapa tips yang bisa kamu terapkan untuk memilih produk yang ditujukan untuk kulit sensitif.
1. Pilih produk tanpa pewangi
Produk dengan pewangi berisiko jika digunakan untuk kulit sensitif.
Campuran esen akan menimbulkan reaksi pada kulit.
Kamu juga harus menghindari produk yang mengandung alkohol, retinoid, alpha hydroxyl acids dan antibacterial agents.
Baca Juga : Dibalik Foto Kompak Dengan Baju Couple Cinta Laura, Ternyata Ada Kisah Unik
Source | : | grid.id |
Penulis | : | None |
Editor | : | Ngesti Sekar Dewi |
KOMENTAR