Keren! 5 Sepatu Skechers di Bawah 1 Juta di Planet Sports Grand Indonesia yang Cocok Buat Hangout!

By Elizabeth Nada, Kamis, 21 Maret 2019 | 14:58 WIB
Rekomendasi sepatu Skechers di bawah 1 juta yang cocok buat hangout (cewekbanget.id / Elizabeth Nada)

2. Skechers GoRun Mojo Women's Running Shoes

Skechers Go Run Mojo

Cocok buat kita yang suka sepatu tanpa tali biar anti ribet dan lebih praktis. Selain kece buat hangout, sepatu Skechers dengan sol Goga Mat ini cocok banget buat jalan santai dan juga nge-gym. Salah satu pilihan warna dari seri ini yang wajib kamu coba adlaah perpaduan warna biru ini, girls.

Untuk harga, sepatu Skechers seri ini dibandrol dengan harga Rp 899.000, namun Planet Sports memberikan diskon sebesar 30% girls, jadi sepatu ini bisa kita dapatkan dengan harga Rp 629.300. Yeay!

Baca Juga : Pakai Ugly Sneakers Seharga 15 Jutaan, Ini 3 Gaya Modis Febby Rastanty!

3. Skechers GoRun 600 - Defiance Women's Running Shoes

Skechers Go Run 600 - Defiance Women's Running Shoes

Seri ini jadi pilihan tepat buat kita yang suka jalan ataupun nge-gym. Sneakers rajutan ini super empuk dan ringan jadi nyaman banget saat digunakan.

Pilihan warna merah dengan desain yang simpel cocok buat gaya lengkapi gaya kasual biar makin catchy dan chic. Skechers Go Run 600 ini dibandrol dengan harga Rp 699.000, girls.

Baca Juga : Westilfe Siap Gelar Konser Reuni di Indonesia! Simak Infonya!