1. Mereka yang mengambil jurusan studi Korea (humaniora, ilmu sosial, dan budaya seni).
2. Saat ini terlibat dalam penelitian yang berhubungan dengan Korea.
3. Bekerja di bidang yang berhubungan dengan Korea.
4. Harus dapat memahami dan berbicara setidaknya bahasa Korea dasar.
Tahapan program
1. Periode Pendaftaran: 1 Juli 2019 - 2 September 2019.
2. Penguuman Hasil: Desember 2019.
3. Masa beasiswa: 6 bulan (minimum) hingga 1 tahun (maksimum).
- Pelamar dapat memulai periode beasiswa mereka pada bulan Maret atau September 2020.
- Jika penerima beasiswa menunjukkan hasil luar biasa, periode beasiswa dapat diperpanjang hingga dua periode tiga bulan hingga total periode maksimum 12 bulan.
- Pelamar harus berpartisipasi dalam program beasiswa setidaknya selama 6 bulan.
Baca Juga: Resmi Lamaran, Begini 5 Fashion Couple Kompak ala Cut Meyriska dan Roger Danuarta. Manis Banget!
Kelengkapan dokumen
1. Formulir aplikasi online
- Informasi pribadi / dasar Pemohon.
- Proposal (dalam 400 kata bahasa Inggris atau 400 suku kata dalam bahasa Korea menjelaskan alasan dan tujuan untuk melakukan pelatihan bahasa Korea, perlunya kompetensi bahasa Korea dalam studi Anda atau pekerjaan saat ini, dan rencana masa depan).
2. Salinan gelar akademik terakhir.