2. Kafe
Siapa yang sering banget nongkrong di kafe hanya untuk mengisi penuh daya baterai handphone?
Sayangnya karena ini tempat terbuka dan bisa diakses oleh siapapun yang membeli makanan di sana, bahkan stop kontaknya pun sudah bisa di hack orang biar siapapun yang bermaksud charge handphone, datanya bisa diambil oleh orang lain!
Parahnya lagi, di tempat terbuka seperti ini, para hacker bisa memindahkan virus ke handphone kita!
3. Hotel
Sama seperti di bandara, terkadang hotel juga menyiapkan tempat charger handphone yang hanya membutuhkan kita mencolok kabelnya aja.
Namun sekali ini yang seperti ini harus dihindari, kecuali kita punya aplikasi yang bisa mencegah data kita sembarangan keluar dari handphone, girls.
Baca Juga: 5 Alasan Kita Enggak Boleh Ngecek Isi Handphone Pacar Tanpa Izin!