Mengejutkan, Ternyata Ini 5 Bahaya Ketika Kita Minum Pakai Sedotan!

By Marcella Oktania, Kamis, 15 Agustus 2019 | 21:00 WIB
Minum dari sedotan (canva.com)

4. Bisa sebabkan gigi berlubang

Sakit gigi

Minum dari sedotan seharusnya bisa mengurangi masalah gigi berlubang. Tapi tahu enggak kalau kita pakai sedotan dengan cara yang salah ternyata bisa bikin gigi lebih gampang berlubang?

Kalau kita menyedot sedotan di daerh tengah mulut, bukan di belakang mulut, kita bisa memfokuskan cairan ke satu area gigi tertentu. Inilah yang menjadi penyebab gigi kita lebih gampang berlubang dan bermasalah, girls.

5. Mencemari lingkungan

Sedotan

Kita semua tahu kalau sedotan plastik itu bisa mencemari lingkungan. Belum lagi karena berbahan plastik yang susah banget di daur ulang dan hanya sekali dipakai.

Eits, tapi ini bukan cuma berlaku buat sedotan plastik. Untuk memproduksi sedotan stainless steel ternyata dibutuhkan 3 kali lipat energi lebih banyak daripada membuat sedotan plastik. Ini tandanya kita juga bisa mencemari lingkungan dengan memakai sedotan stainless steel, lho!

(*)

Baca Juga: Harganya Mencapai Rp 14 Miliar, Ternyata Ini 'Sampah' Termahal di Dunia yang Dihasilkan Setiap Tahun!