6 Buah & Sayuran yang Paling Berbahaya & Bisa Sebabkan Kematian!

By Marcella Oktania, Kamis, 5 September 2019 | 11:30 WIB
apel (unsplash.com)

5. Kentang

kentang

Kentang yang sudah punya warna kehijauan dan tumbuh akar sebaiknya dibuang aja, karena sudah mengandung racun alkaliod solanine yang sangat tinggi.

Begitu kita memakannya, jangan heran kalau kita jadi gampang muntah-muntah, mengalami sakit perut parah, halusinasi, lumpuh, hingga kematian, lho!

6. Singkong

Singkong

Singkong memang sering juga dijadikan makanan pokok. Namun tahu enggak kalau makan singkong itu juga berbahaya, lho!

Singkong yang enggak diproses secara tepat dan benar ternyata juga punya kandungan hidrogen sianida alami di dalamnya yang bisa merusak organ-organ tubuh.

(*)

Baca Juga: Awas! 7 Sayuran Ini Ternyata Enggak Sehat Dimakan Tiap Hari!