Gawat! 5 Bahaya yang Mengancam Saat Malas Gosok Gigi Sebelum Tidur

By Elizabeth Nada, Kamis, 26 September 2019 | 13:32 WIB
menggosok gigi (carillondental.com)

2. Meningkatknya resiko gigi berlubang

Masih berkaitan dengan poin 1, karena malas gosok gigi, makanan dari pagi, siang dan sore bakalan tertumpuk di mulut, khususnya di gigi. Alhasil, ini akan membuat resiko gigi berlubang semakin meningkat.

Air liur antibakteri yang rendah di malam hari membuat kita lebih rentan terhadap zat yang jadi pemicu gigi berlubang. Makanya kita perlu menyikat gigi dengan pasta gigi yang mengandung fluoride.

Fyi, saat kita tidur malam, fluoride akan menempel lebih lama pada gigi sehingga membuat gigi jadi lebih kuat.

Baca Juga: Heboh 'Pantas Akun Korea' di Twitter, Kpopers Serang Balik dengan Pamer Prestasi!

 

 

3. Menumpuknya karang gigi yang bikin bau mulut

Malas gosok gigi sebelum tidur di malam hari membuat plak pada gigi akan mengeras dan membentuk karang gigi.

Nah, menumpuknya karang gigi ini juga menyebabkan masalah bau mulut. Duhh.. malas banget kan, kalau sampai bau mulut mengganggu aktivitas?

Bau mulut