7 Rasa Nyeri di Bagian Tubuh Ini Enggak Boleh Kita Abaikan. Bisa Tunjukkan Tanda Penyakit Berbahaya!

By Siti Fatimah Al Mukarramah, Kamis, 14 November 2019 | 13:47 WIB
Ilustrasi nyeri (Tribunnews)

CewekBanget.ID - Pasti semua orang pernah merasakan rasa nyeri di bagian tubuh tertentu ya, girls.

Entah itu nyeri di bagian kepala, bahu, punggung, atau bahkan pada organ intim sekalipun.

Rasa nyeri yang datang enggak boleh kita anggap remeh lho, girls!

Sebab, rasa nyeri pada bagian tubuh tertentu bisa mengindikasikan kita menderita suatu penyakit yang bisa aja membahayakan kesehatan kita!

Baca Juga: Tutorial Makeup Wisuda yang Simpel dan Mudah. Enggak Perlu Sewa MUA Lagi!

1. Nyeri yang menusuk di antara tulang belikat

Bisa aja serangan jantung karena sekitar 30% orang yang mengalami serangan jantung enggak tertangani dengan segera.

Sakit di antara tulang belikat juga cukup sering terjadi pada wanita, biasanya juga diikuti dengan rasa nyeri di rahang, sesak napas, dan mual.

Jika mengalami gejala-gejala ini (bisa lebih dari satu), kita membutuhkan perawatan segera.

 

 

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "7 Rasa Nyeri yang Tidak Boleh Diabaikan", https://lifestyle.kompas.com/read/2014/08/05/125055823/7.Rasa.Nyeri.yang.Tidak.Boleh.Diabaikan?page=all