Kenapa Angka 666 Sering Dikaitkan Sebagai Angka Setan? Ini Alasannya!

By Marcella Oktania, Selasa, 26 November 2019 | 17:05 WIB
Kerap Dikatikan dengan Satanisme, ini Makna di Balik Angka 666 (lifesitenews.com)

Gara-gara hal tersebut, orang-orang langsung menyamakan angka 666 adalah angka setan.

Namun ternyata, angka 666 ini sendiri menyimpan pengertiannya sendiri berdasarkan sejarah yang terjadi.

Baca Juga: Enggak Nyangka, Ini 5 Barang yang Hits di Tahun 90-an. Kamu Masih Simpan yang Mana?

Nero Caesar

Tahu Nero Caesar? Nero sendiri adalah kaisar Roma terakhir. 

Nero Caesar sendiri dikenal sangat kejam dan keji yang mulai berkuasa sejak tahun 54. 

Nero Caesar

Dalam bahasa Yunano Kuno & Ibrani, angka sendiri biasanya menunjukkan huruf, sedangkan bahasa yang ditulis di Alkitab tersebut sebenarnya berupa teka-teki. Jadi, angka 666 saat itu dimaksudnya Nero Caesar, lho!

Simpelnya, maksud dari Alkitab yang tercantum dalam Wahyu tersebut kira-kira ingin memberitahu bahwa akar dari segala macam kekejian adalah Nero Caesar.

Bayangkan kalau kita harus menuliskan nama Nero Caesar sejelas mungkin di masa itu. Bisa jadi tandanya kita sudah siap mati!

Nah sekarang sudah tahu kan kenapa angka 666 itu identik dengan angka setan?

(*)

Baca Juga: Hampir Punah! 7 Hewan Langka Ini Ada di Indonesia dan Harus Dilindungi!