9 Khasiat Ini Akan Kita Rasakan dari Minum Air Rendaman Mentimun Secara Rutin. Bagus Banget!

By Siti Fatimah Al Mukarramah, Kamis, 23 Januari 2020 | 13:40 WIB
Air mentimun (tastemade.com)

8. Membantu melawan kanker

Kadar antioksidan (pinoresinol) yang tinggi dalam air mentimun dapat mengurangi risiko penyakit kanker.

Kandungan antioksidan ini yang dikandung dalam air mentimun ini memiliki manfaat untuk mengeluarkan radikal bebas yang menyebabkan sel-sel rusak dan kanker.

9. Mengurangi kolesterol jahat

Sterol yang terkandung dalam air mentimun ini dapat membantu mengeluarkan kolesterol.

Dengan demikian, air mentimun dapat mencegah tekanan darah tinggi dan penyakit jantung.

Lebih dari itu, mentimun juga dapat membantu aliran darah lebih lancar.

Untuk mendapatkan berbagai manfaat di atas, kita cukup menyediakan beberapa irisan mentimun yang dimasukkan dan didiamkan selama 12 jam ke dalam air minum.

Selamat mencoba, girls! (*)

Baca Juga: 4 Seleb Muda Ini Pilih Pacaran Sama Mantan dari Sahabatnya, Lho!

 

 

 

Artikel ini telah tayang di bangkapos.com dengan judul: Khasiat Ajaib Minum Air Rendaman Mentimun