Jangan Diam Aja, Ini 6 Hal yang Harus Kita Lakukan Saat Melihat Tindakan Bullying!

By None, Kamis, 13 Februari 2020 | 16:56 WIB
Ilustrasi Bullying (foto : hancinema)

Sebaiknya, kita tenangkan diri dan pahami situasinya terlebih dahulu agar bisa mencari jalan keluar yang tepat.

Mengumpulkan Barang Bukti

Drama 'The Game: Towards Zero'

Barang bukti menjadi hal yang cukup penting kalau kita menyaksikan bullying yang udah sampai main fisik, seperti memukul atau menendang.

Misalnya, dengan mengambil foto atau video yang membuktikan kalau pelaku benar-benar mem-bully korban.

Nantinya, barang bukti tersebut bisa kita gunakan buat melawan pelaku biar dia enggak melakukan bullying lagi.

Baca Juga: 5 Manfaat Tersembunyi Jamur Shitake Bagi Kesehatan, Enggak Nyangka!

Lapor ke Pihak Berwenang

Film 'Tune In For Love' (Drama)

Kalau kejadian bullying-nya masih berlanjut dan semakin parah, kita bisa segera melaporkannya ke pihak yang lebih berwenang.

Contoh, kalau kejadian ini terjadi di sekolah kita bisa laporkan ke guru.

Nah, bukti yang sebelumnya udah kita kumpulkan bisa kita kasih ke guru tersebut biar bisa segera ditindaklanjuti.