#BlackLivesMatter, 6 Seleb Korea Ini Punya Keturunan Kulit Hitam!

By Siti Fatimah Al Mukarramah, Senin, 8 Juni 2020 | 17:35 WIB
Yoon Mi Rae (kcrush.com)

4. Chanel Iman

Chanel Iman

Chanel Iman merupakan model yang memiliki darah campuran African-American yang didapat dari sang ayah, dan Korea Selatan yang didapat dari sang ibu.

Chanel lahir di Atlanta, Georgia, dan tumbuh besar di California, Amerika Serikat.

5. Amariie

Amariie

Penyanyi dan pencipta lagu yang punya nama asli Mi Marie Rogers, ini ternyata punya darah campuran African-American dari sang ayah, dan Korea Selatan yang didapat dari sang ibu,

Amariie sempat tinggal di Korea saat masih balita selama kurang lebih tiga tahun.

6. Han Hyun Min

Han Hyun Min

Han Hyun Min adalah seorang model Korea pertama yang memiliki keturunan Afrika.

Han Hyun Min lahir di Korea lho, dan besar juga di Korea.

Ibunya orang Korea asli, dan ayahnya adalah orang Nigeria.

Baca Juga: Intip Urutan Golongan Darah yang Paling Panjang Umur. Kamu Gimana?

(*)