Kaya Khasiat, Sayangnya Bawang Merah Tak Boleh Dimakan Orang dengan 5 Kondisi Ini!

By Siti Fatimah Al Mukarramah, Sabtu, 3 Oktober 2020 | 16:55 WIB
Bawang merah (jatim.tribunnews.com)

CewekBanget.ID - Sama seperti bawang putih, bawang merah juga memiliki segudang khasiat buat kesehatan kita.

Namun sayangnya, enggak sembarang orang bisa mengonsumsi bawang merah, girls.

Karena bawang merah ternyata punya efek samping yang bisa membahayakan tubuh kita, lho!

Apalagi kalau dikonsumsi sama orang dengan beberapa kondisi tertentu.

Dilansir Sajian Sedap, berikut kondisi orang yang enggak diperbolehkan makan bawang merah! Kenapa, ya?

Baca Juga: Hati-Hati! Kebanyakan Makan Bawang Putih Sebabkan 5 Bahaya Ini!

1. Gangguan perdarahan

Bawang merah bisa memperlambat pembekuan darah.