Biar Kece, Ketahui Model Jeans Paling Cocok Buat Setiap Bentuk Tubuh!

By Siti Fatimah Al Mukarramah, Jumat, 6 November 2020 | 08:10 WIB
Jeans (freepik.com)

CewekBanget.ID - Jeans merupakan salah satu fashion item yang semua orang punya dan sering menjadi andalan banyak orang di berbagai kesempatan.

Penggunaan jeans dinilai mampu memberikan kesan yang lebih stylish dan enggak bikin bingung gimana cara padu padannya.

Meski begitu, kita enggak bisa semabrangan memakai celana jeans, girls!

Kita harus banget memperhatikan model jeans yang akan kita kenakan, sesuaikan sama bentuk tubuh kita!

Biar tampilan makin kece, berikut ini ada model jeans yang paling cocok buat kita sesuai sama bentuk tubuh. Jangan sampai salah!

Baca Juga: Selalu Jadi Trendsetter, 3 Zodiak Ini Dikenal Paling Modis Fashionnya!

Paha besar

thick thighs

Untuk yang memiliki ukuran paha yang agak besar, bisa menggunakan straight cut jeans dengan warna yang gelap seperti hitam.