Tentukan Prioritas dan 4 Tips Buat Atasi Rasa Malas. Dijamin Ampuh!

By Elizabeth Nada, Jumat, 6 November 2020 | 20:15 WIB
Ilustrasi malas (independent.ie)

 

Rajin olahraga

Nah biar rasa malas enggak semakin parah, kita coba atasi dengan mulai rajin berolahraga, girls.

Olahraga memang ampuh untuk meningkatkan energi, mood dan kewaspadaan kita setiap hari.

Coba rutin berolahraga minimal dua sampai tiga kali dalam seminggu ya, girls.

Psst.. pilih olahraga favorit biar makin semangat. Dijamin, kita jadi tambah semangat buat beraktivitas apapun.

Baca Juga: 7 Bagian Tubuh Ini Rentan Terjadi Penggumpalan Darah. Harus Hati-Hati!

Lihat manfaat

Salah satu alasan kita malas-malasan dan menunda-nunda mengerjakan sesuatu adalah gara-gara kita enggak benar-benar tahu manfaatnya.

Makanya, sering-seringlah mengingat berbagai manfaat yang kita dapatkan kalau kita akan dan sedang mengerjakan sesuatu.

Yup! dengan begitu kita jadi lebih semangat lagi mengerjakannya.