Enggak Bikin Breakout, Ini 3 Pelembap Korea Terbaik Buat Kulit Berjerawat!

By Siti Fatimah Al Mukarramah, Senin, 23 November 2020 | 14:10 WIB
Pori-pori wajah besar (neutrogena.com)

3. Tony Moly The Chok Chok Green Tea Watery Cream

Tony Moly The Chok Chok Green Tea Watery Cream

Harga: Rp. 115.000

Pelembap yang satu ini dilengkapi dengan kandungan ekstrak teh hijau yang telah difermentasi yang kaya akan antioksidan.

Pelembap dengan tekstur gel watery ini diklaim mampu memberikan kelembapan ekstra, meremajakan kulit yang terlihat capek, serta anti iritasi.

Ada juga kandungan lemongrass oil dan rosewood oil yang akan membuat kulit kita terasa kenyal dan terjaga dari bakteri penyebab jerawat.

Baca Juga: Ups... Ketahuan! Ketahui Kepribadian Cowok Berdasarkan Bentuk Alisnya!